Selamat datang di website Resmi SMK Negeri 1 Denpasar! SMK Bisa! Alamat : Jln. HOS Cokroaminoto No. 84 Denpasar - Abhyasad Dharyate Vidya "Pelihara ilmu pengetahuan dengan cara mengamalkan dalam praktik kehidupan"
Pelaksanaan UAS Berbasis Smartphone di SMKN 1 Denpasar
28 November 2019

SMK Negeri 1 Denpasar pada Tahun Pelajaran 2019/2020 melaksanakan Ujian Akhir Semester (UAS) dengan menggunakan aplikasi berbasis smartphone.

Dalam pelaksanaan UAS berbasis smartphone muali dari persiapan hardware jaringan koneksi dan software aplikasinya dilakukan oleh guru-bersama siswa TIK.

Adapun harapan dari pelaksanaan UASBS ini agar diperoleh penilaian hasil pembelajaran yang memiliki integritas yang tinggi, meningkatkan validitas proses penilaian dan obyektivitas. Dasar pemikiran yang melatarbelakangi diantaranya mengoptimalkan smartphone yang dipegang siswa untuk pembelajaran dan penilaian yang mendukung revolusi industri 4.0.

Selanjutkan hasil penggunaan aplikasi ini juga akan bisa dipakai untuk melaksanakan penilaian sehari seperti ulangan harian dan ulangan tengah semester.

Harapannya juga dapat membantu siswa meningkatan semangat belajar, semangat competitiveness, sehingga mereka bisa mengevaluasi hasil kerja sendiri dan menemukan kelemahan belajar masing-masing.


LINK TERKAIT
PENGUMUMAN
AGENDA
KEPALA SMK NEGERI 1 DENPASAR
I Wayan Mustika, S.Pd., M.Pd.
Kata-Kata Mutiara

"Berkarya dengan Tulus Ikhlas, Cepat, Cerdas, Inovatif, Tuntas, dan Berdikari untuk Mecapai Pemajuan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Kekinian"

I Wayan Mustika, S.Pd., M.Pd., 2023

Kontak

Seluruh pertanyaan yang masuk melalui form ini hanya akan kami balas melalui email yang tertera, sehingga periksalah kembali sebelum mengirimkan data pada form ini. Gunakanlah bahasa yang sopan.

Alamat:

Jalan HOS Cokroaminoto No. 84 Denpasar
Kode Pos: 80116
HP: 081 339 276 998
Website: www.smkn1denpasar.sch.id
Mailto: [email protected]