Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMK Negeri 1 Denpasar Tahun Pelajaran 2021/2022 dilaksanakan secara Online (link pendaftaran diinfokan lebih lanjut). Pelaksanaan PPDB terdiri dari 3 tahap, yaitu Tahap 1, jalur afirmasi dan sertifikat prestasi, Tahap 2, jalur zonasi dan Tahap 3 jalur Nilai Rapor.
Informasi Umum : http://bit.ly/Info-ppdb-skensa-2021
Surat Pernyataan Orang Tua/Wali : http://bit.ly/surat-pernyataan-ortu-wali-doc (contoh surat, dan peserta mencetak terlebih dahulu menggunakan kertas hvs, selanjutnya isiannya harus tulis tangan dengan bolpoin tinta hitam, materai 10 ribu)
Surat Keterangan Tempat Tinggal : http://bit.ly/Suket-tempat-tinggal (contoh surat, selanjutnya dapat diketik ulang)
Surat Keterangan Nilai Rapor : http://bit.ly/suket-nilai-rapor-doc
(Contoh surat)
" Bekerjalah dengan hati, Berkreasilah dengan rasa "
Suparsa, 2016
Seluruh pertanyaan yang masuk melalui form ini hanya akan kami balas melalui email yang tertera, sehingga periksalah kembali sebelum mengirimkan data pada form ini. Gunakanlah bahasa yang sopan.